10 Stadion Terbesar di Dunia. Stadion
mana saja yang masuk kedalam daftar ini, mari kita simak penjelasannya dibawah
ini.
1.
International
Stadium Yokohama jepang
Stadium Yokohama
Jepang berhasil masuk ke daftar 10 stadion sepak bola terbesar di dunia. Stadium
Yokohama pernah menjadi stadium pergelaran piala dunia pada tahun 2002. Pada
tahun tersebutlah untuk pertama kalinya piala dunia di gelar di kawasan asia.
Stadion yang di bangun dengan total pembiayaan yang mencapai 60 miliar yen ini
mampu menampung 70.000 penonton. Memiliki 824 lampu dengan 2 layar raksasa
serta jaringan pipa air panas raksasa menjadi pelengkap tambahan pada stadion
Yokohama jepang ini.
2.
Azadi
Tehran Iran
Stadion raksasa
selanjutnya berada di Negara Iran. Stadion ini pernah digunakan dalam
pergelaran Asian Games pada tahun 1974. Megahnya stadion ini dapat menampung
penonton hingga mencapai 100.000 penonton.
3.
Stadio
Olimpico Rome Italia
Stadion Olimpico
rome yang terletak di Italia. Italia setidaknya sudah 2 kali sebagai tuan rumah
penyelenggara piala dunia. Dan di stadion ini juga seakan menjadi saksi biksu
perjalanan buruk kesebelasan As roma yang harus tunduk di kalahkan oleh
kesebelasan Liverpool pada tahun 1984 lalu. Pada 2001 tahun lalu stadion ini
harus dilakukan renovasi, jutaan dollar sudah mengalir untuk renovasi stadion
tersebut.
4.
San Siro
Milan Italia
Salah satu kota
di italia yakni San Shiro sepertinya tidak akan pernah lepas dari kegiatan yang
namanya sepak bola. Stadion yang terletak di kota tersebut memiliki kemampuan
menampung penonton hingga mencapai 80.000 kursi. Dengan penataan cahaya
yang luar biasa apik.
5.
Marancana
Rio De Janeiro Brazil
Salah satu
Negara Pecinta Sepak Bola, ya Brazil. Begitu fanatiknya penduduk sekitar
terhadap olahraga sepak bola membuat parlemen pemerintahan setempat sangat antusias
membuat stadion sepak bola di daerah tersebut. Tidak tanggung-tanggung,
pemerintah setempat membangun stadion terbesar dengan total tampung penonton
hingga mencapai 125.000 kursi. Untuk Biaya renovasinya saja stadion terbesar di
Brazil ini dapat menghabiskan dana sebesar US$40 juta.
6.
Louis
II, Monte Carlo Monaco
Stadion Sepak
Bola terbesar selanjutnya berada di Monaco. Louis II selain masuk kedalam
categori stadion terbesar di dunia juga pernah dinobatkan sebagai stadion yang
paling nyaman di Eropa. Stadion yang di resmikan tahun 1985 ini mempunyai kapasitas
penonton sebanyak 200.000 kursi. Di bangun dengan arsitektur khas dari Monaco menjadikan
stadion ini terasa sangat kental akan kebudayaan setempat.
7.
Estadio
Santiago Bernabeu Madrid Spanyol
Kesebelasan
sepak bola tertua di Eropa yaitu Madrid, didirikan pada tahun 1902, diusianya
yang sangat tua, namun Madrid sendiri belum mempunyai kandang pribadi di
Negaranya. Hingga pada tahun 1924 sebuah stadion yang secara resmi didirikan
sebagai kandang Madrid ini di bangun. Stadion Charmatin begitulah nama stadion
pertama yang didirikan oleh Madrid di Wilayahnya tersebut. Namun sangat
disayangkan, Stadion megah sekaligus stadion pertama sebagai pencatat sejarah
berdirinya diMadrid harus musnah akibat perang sipil di Negara tersebut. namun
selang beberapa tahun kemudian tepatnya pada tahun 1947 di tanah yang sama
pemerintah setempat membangun stadion baru yang hingga saat ini masih berdiri
dengan sangat megah. Estado Santiao Bernabeu itulah nama stadion pengganti
Stadion Charmatin. Stadion Estado pernah dijadikan penyelengara piala dunia
pada tahun 1982.
8.
Old
Trafford Manchester Inggris
Stadion terbesar
selanjutnya berada di Manchester Inggris. Old Trafford berhasil mencatat
menjadi stadion terbesar di Dunia. Stadion yang sekaligus dijadikan kandang oleh
kesebelasan Manchester United ini dapat menampung penonton hingga mencapai
68.000 kursi. 3000 kursi diantara di sediakan untuk suporter lawan. Stadion
ini juga terkenal dengan stadion Huru-hara, sebab setiap ada pertandingan
kesebelasan besar yang bertanding di stadion in pasti ada saja keributan yang
terjadi di dalamnya, tidak heran aparat kepolisian selalu berjaga-jaga di
sekeliling stadion untuk menertibkan pertandingan di stadion tersebut.
9.
Nou
Camp Barcelona Spanyol
Stadion Sepak
Bola termegah selanjutnya berada di Barcelona Spanyol. Stadion Nou Camp
begitulah nama stadion termegah di spanyol ini, Stadion yang dibangun pada
tahun 1957 ini menghabiskan dana sebanyak US$ 3 Juta. Nou Camp juga pernah
dinobatkan sebagai stadion sepak bola terbesar di eropa. Nou Cham dapat
menampung hingga kapasitas penonton sebanyak 120.000 penonton. Stadion ini juga
pernah menjadi tuan rumah piala dunia pada tahun 1982 lalu.
10. Estadio
Azteca Mexico City, Mexico
Stadion Termegah
di Mexico ini menjadi saksi sejarah piala dunia tahun 1970 dan 1986. Dimana
ketika itu Brazil berhasil mengalahkan Italia 4-1 dan sekaligus membawa namanya
menjadi Juara Piala Dunia tahun 1986. Penyerang terbaik Argentina yakni
Maradona juga pernah menampilkan permainan terbaiknya pada ajang piala dunia di
Stadion Estadio Azteca di Mexico City ini.
0 komentar:
Posting Komentar